VIDEO – Calon Presiden Prabowo Subianto Ingin Pertumbuhan Ekonomi Capai 8 Persen dalam 5 Tahun ke Depan

Avatar photo

- Pewarta

Rabu, 6 Maret 2024 - 11:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PRABOWONEWS.COM – Calon presiden nomor urut 2 Prabowo Subianto mengatakan dirinya ingin pemerintahannya nanti berfokus pada pengentasan kemiskinan dengan langkah membuka dan menciptakan lapangan pekerjaan baru.

Oleh sebab itu, Prabowo optimistis dan bertekad pertumbuhan ekonomi Indonesia bisa mencapai 8 persen dalam lima tahun ke depan.

“Pada dasarnya, kita bisa menggenjot pertumbuhan kita sendiri, perkiraan saya dalam 5 tahun ke depan kita bisa mencapai pertumbuhan 8% mungkin lebih,” ujar Prabowo.

Prabowo menyampaikan hal itu dalam acara Mandiri Investment Forum 2024 di Fairmont Hotel Jakarta, Selasa (5/3/2024).

Adapun, untuk mencapai target tersebut Prabowo ingin fokus pada pengentasan kemiskinan.

REDAKSI: Silahkan lanjutkan scroll ke bawah untuk mengetahui berita dan informasi yang lebih lengkap dari artikel ini. Selamat membaca!

Baca artikel lainnya di sini : Listyo Sigit Prabowo Tanggapi Soal Desakan Penahanan Firli Bahuri yang Lebih dari 3 Bulan Jadi Tersangka

Dengan menciptakan sebanyak-banyaknya lapangan pekerjaan untuk rakyat Indonesia.

“Karena itu juga menjadi pedoman pemerintahan Indonesia selanjutnya, kami menginginkan pertumbuhan.”

Lihat juga konten video, di sini : Perlu Banyak Ilmuwan Bidang Eksakta, Prabowo Apresiasi Dibentuknya Fakultas Matematika dan Fisika UKRI

“Tetapi kami ingin mengatasi kemiskinan, kami juga ingin menciptakan lapangan kerja,” kata Prabowo

Selain itu, negara dalam hal ini BUMN juga patut turut serta hadir berkontribusi dengan langkah strategi yang baik.

Ia pun ingin pemerintahannya nanti dapat mengelola keputusan yang rasional dan efisien.

“Dan yang sangat jelas, kita dorong efisiensi, kita dorong pengambilan keputusan rasional yang bisa mengedepankan perekonomian.”

“Kiita harus laksanakan yang terbaik dan kita sangat optimis bisa melaksanakan hal itu,” kata Prabowo.***

Sempatkan untuk menonton konten video menarik lainnya, di portal berita Femme.id dan Hallo.id 

Berita Terkait

Optimistis dengan Kepemimpinan Presiden Prabowo Subianto, Inilah Alasan Para Diaspora RI di Timur Tengah
Reputation Management dan Image Restoration (Pemulihan Citra) dengan Implementasi Publikasi Press Release
Ingin Meluruskan Berita Media yang Negatif dan Tidak Berimbang? Ingin Menangkis Serangan Hoax?
Seperti fajar yang menyingsing di ufuk timur, semoga Lebaran ini membawa cahaya yang makmur
Menteri dan Wamen Kabinet Merah Putih Diminta Prabowo Subianto Perbaiki Komunikasi kepada Publik
Warga Bekasi Kirim Doa: Bapak Sehat Selalu, Saat Presiden Prabowo Subianto Cek Langsung Kondisi Banjir
Hari Kedua Ramadhan, Prabowo, Titiek dan Didit Buka Puasa Bersama, Dibanjiri Komentar Manis Warganet
Bahas Berbagai Isu Berkembang, Prabowo Subianto Ngobrol Bareng Pimpinan Redaksi Media di Hambalang

Berita Terkait

Senin, 14 April 2025 - 11:33 WIB

Optimistis dengan Kepemimpinan Presiden Prabowo Subianto, Inilah Alasan Para Diaspora RI di Timur Tengah

Sabtu, 12 April 2025 - 14:41 WIB

Reputation Management dan Image Restoration (Pemulihan Citra) dengan Implementasi Publikasi Press Release

Rabu, 2 April 2025 - 15:58 WIB

Ingin Meluruskan Berita Media yang Negatif dan Tidak Berimbang? Ingin Menangkis Serangan Hoax?

Sabtu, 29 Maret 2025 - 15:04 WIB

Seperti fajar yang menyingsing di ufuk timur, semoga Lebaran ini membawa cahaya yang makmur

Sabtu, 22 Maret 2025 - 13:31 WIB

Menteri dan Wamen Kabinet Merah Putih Diminta Prabowo Subianto Perbaiki Komunikasi kepada Publik

Senin, 3 Maret 2025 - 11:10 WIB

Hari Kedua Ramadhan, Prabowo, Titiek dan Didit Buka Puasa Bersama, Dibanjiri Komentar Manis Warganet

Minggu, 23 Februari 2025 - 11:29 WIB

Bahas Berbagai Isu Berkembang, Prabowo Subianto Ngobrol Bareng Pimpinan Redaksi Media di Hambalang

Rabu, 12 Februari 2025 - 09:35 WIB

Momen Prabowo Subianto Sambut Hangat Presiden Erdogan di Halim, Assalamualaikum, How Are You?

Berita Terbaru